Senin, 18 Mei 2020

Keamanan Jaringan


IP TABLES



A.    Pengertian
IP Tables adalah Tools atau alat yang digunakan pada sistem operasi linux dan berfungsi sebagai alat untuk melakukan penyaringan atau filter terhadap lalulintas atau traffic data dalam sebuah server.
Secara sederhana digambarkan sebagai pengatur lalulintas data. Inti dari iptables adalah suatu firewall yang membatasi sebuah lalu lintas dai keluar dan masuk ataupun sekedar mengawasi traffic yang melewati computer kita.

Berikut Langkah-langkah untuk melakukan konfigurasi IP Tables pada Kali Linux.
1.      Buka kali linux pada VmWare kita kemudian login.

2.      Masuk ke terminal, kemudian ketikkan perintah:
#iptables -l

3.      Setelah itu buka browser missal Mozilla Firefox, cari alamat url yang diinginkan.

4.      Kemudian cari alamat url ip web scan, klik url paling pertama dibawah ini.

5.      Masukkan link yang dituju, misal politala.ac.id, lalu pilih “Scan Now”.

6.      Copy alamat IP Addres dari url yang telah kita scan tadi.

7.      Masukkan alamat IP Address tersebut pada terminal.

8.  Ctrl + C menggunakan keyboard agar proses dapat berhenti. Lalu ketikkan perintah Clear à Enter, agar terminal Kembali kosong.

9.  Kemudian ketikkan perintah dibawah ini apabila alamat IP Address tersebut cocok, maka langsung lakukan DROP pada paket tersebut.

10.  Lakukan uji coba Ping pada alamat Ip Address sebelumnya.

11.  Ketikkan perintah seperti dibawah ini. Disini kita akan memblokir port ftp agar tidak dapat diakses.

12.  Cari alamat url kompas.com pada browser.

13.  Kemudian ketikkan perintah berikut pada terminal.


Input      à Pemeriksasn terhadap paket network yang masuk pada linux kita.
Forward à Pemeriksaan terhadap paket network yang hanya lewat pada linux kita.
Output  à  Pemeriksaan terhadap paket network yang dihasilkan oleh linux kita (keluar sebelum routing)
14.  Ketikkan perintah
#iptables -L





Sumber: 



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

TB Keamanan Jaringan

SQL INJECTION A.   Pengertian SQL injection atau biasa yang dikenal dengan sebutan SQLi adalah suatu teknik penyerangan web dengan m...