Senin, 25 November 2019

Proxy Server Clear OS


KONFIGURASI WEB PROXY SERVER


Berikut adalah langkah-langkah untuk melakukan konfigurasi proxy server menggunakan VmWare Workstation.
1.      Pada menu Marketplace, cari dipencarian dengan nama web proxy. Kemudian klik “Select for Install”.

Lalu klik “Learn More”.
2.      Maka akan muncul seperti gambar dibawah ini. Lalu klik “Download and Install”.

3.      Klik “Download and Install”.

4.      Tunggu proses hingga selesai.

5.      Klik pada Gateway. Kemudian pilih Content File and Proxy à Content Filter Engine. Setelah itu pilih App Policies, dan klik Configure Policy.

6.      Maka akan muncul seperti gambar dibawah ini. Kemudian pilih Banned Sites lalu klik Edit.

7.      Klik tombol Add.

8.      Isikan alamat website yang akan di blok. Setelah itu klik Add.

9.      Berikut merupakan alamat website yang akan di blok.

10.  Lakukan pengecekan pada browser dari alamat website yang di blok tadi.





Tidak ada komentar:

Posting Komentar

TB Keamanan Jaringan

SQL INJECTION A.   Pengertian SQL injection atau biasa yang dikenal dengan sebutan SQLi adalah suatu teknik penyerangan web dengan m...